BRIEFING HARIAN PENGADILAN NEGERI PADANG PANJANG
Senin (02/09/2024) telah dilaksanakan briefing bagi petugas Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Pengadilan Negeri Padang Panjang oleh Plt. Panmud Perdata Bapak Ahmad Rasyid Sadiki, S.Kom., S.H.
Kegiatan ini bertujuan untuk melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan tugas-tugas dan pelayanan pada PTSP Pengadilan Negeri Padang Panjang.
Turut Hadir mendampingi Wakil Ketua Pengadilan, Hakim Pengawas PTSP dan Sekretaris Pengadilan negeri Padang Panjang.