PEMBACAAN & PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS PERJANJIAN KINERJA DAN KOMITMEN BERSAMA PADA PENGADILAN NEGERI PADANG PANJANG
- Detail
- Diterbitkan: Selasa, 17 Januari 2023 15:32
- Ditulis oleh EdWaR

Senin, 16 Januari 2023, Seluruh Hakim dan Pegawai Pengadilan Negeri Padang Panjang melaksanakan Pembacaan dan Penandatanganan Pakta Integritas Perjanjian Kinerja dan Komitmen Bersama yang dipimpin langsung oleh Ketua Pengadilan Negeri Padang Panjang Ibu Lili Evelin, S.H., M.H.













